Live Update
Forum Mahasiswa Papua Demo di Jayapura, Merasa Ditelantarkan hingga Desak KPK Periksa Dana Otsus
TRIBUN-VIDEO.COM - Forum Mahasiswa/i Papua Dalam Negeri dan Luar Negeri menggelar aksi demonstrasi di depan Kantor Gubernur Provinsi Papua.
Ratusan massa yang ikut mendesak KPK lakukan pemeriksaan dana Otsus yang dikelola BPSDM Papua.
Saat ditemui Tribun-Papua.com Rabu (26/1/2022), Penanggung jawab aksi dan juga salah satu mahasiswa yang merasa ditelantarkan Kadir Yelipele mengatakan, dirinya dan rekan-rekan mengutarakan 6 tuntutan.
Tuntutan utama mahasiswa, yakni mendekas KPK agar turun tangan memeriksa BPSDM Papua, terkait penggunana dana otsus.
(*)
# forum # mahasiswa papua # demo # unjuk rasa # papua
Videografer: Radifan Setiawan
Sumber: Tribun Video
Tribunnews Update
LIVE: Rossa Sebut Nama-nama Eks Pimpinan KPK 2019-2024 di BAP Perintangan, Ada Alexander Marwata
3 jam lalu
Tribunnews Update
Namanya Disebut AKBP Rossa dalam BAP Kasus Perintangan Hasto, Alexander Marwata Cuma Tertawa
4 jam lalu
Tribunnews Update
Bersaksi di Kasus Perintangan Penyidikan Hasto, Rossa Sebut 4 Nama Eks Pimpinan KPK Diduga Terlibat
4 jam lalu
Tribunnews Update
Nama Alexander Marwata dan 3 Mantan Pimpinan KPK 2019-2024 Disebut dalam BAP Perintangan Penyidikan
4 jam lalu
Tribun Video Update
Respons Kapolres Jayapura soal Viral Kisah Frengky Monim yang Mengaku Tuhan & Punya Aliran Sesat
7 jam lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.