LIVE UPDATE
Momen Presiden Jokowi Beri Kuliah Umum saat Dies Natalis Universitas Khatolik Parahyangan Bandung
TRIBUN-VIDEO.COM - Presiden RI Joko Widodo menghadiri kuliah umum atau Presidential Lecture di Universitas Katolik Parahyangan (Unpar) Bandung.
Kuliah Umum ini diadakan dalam rangka dies natalis ke 67 Unpar, hari ini Senin (17/1/2022).
Presidential Lecture yang disampaikan Jokowi ialah terkait tiga hal yang kini menjadi fokus perhatian pemerintah untuk masa mendatang.
Ketiga hal itu antara lain percepatan transformasi ekonomi menuju ekonomi yang memiliki nilai tambah, transformasi green economi, dan perkuat ekonomi digital.
Dia mencontohkan, pemerintah telah mengambil sikap dengan menghentikan pengiriman atau ekspor bahan mentah yang telah berlangsung ratusan tahun sejak zaman VOC.
Salahsatu bahan mentah yang dihentikan, kata Jokowi, ialah Nikel. Tujuh tahun lalu, nikel saat diekspor dalam bentuk bahan mentah menghasilkan 1 miliar US Dolar atau sekitar Rp 14-15 triliun.(*)
# Joko Widodo # Jokowi # Kuliah Umum # Universitas Katolik Parahyangan # Bandung # LIVE UPDATE
Videografer: Bintang Nur Rahman
Sumber: Tribunnews.com
Tribunnews Update
Jokowi Tutup Pintu Damai! Mediasi di PN Solo Deadlock, Kedua Pihak Siap Tempur di Pengadilan
19 menit lalu
Tribunnews Update
Anggap Meme Dirinya Ciuman dengan Presiden Prabowo Keblabasan, Jokowi Enggan Pidanakan Mahasiswi ITB
55 menit lalu
Tribunnews Update
Jokowi Blak-blakan Anggap Aksi Mahasiswi ITB Pembuat Meme Keblabasan, Sebut Demokrasi Ada Batasnya
1 jam lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
Respons Jokowi soal Meme Ciuman dengan Prabowo, Nilai Mahasiswa ITB Sudah Kebablasan: Ada Batasnya
10 jam lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
Ketum PDIP Megawati Sentil Polemik Ijazah Jokowi Palsu: Kalau Asli Ya Kasih Saja, Kok Susah Amat
11 jam lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.