Milenial Voice
Keahlian Bernyanyi Abda di Uji saat Bermain Song Association, Berhasil Menyelesaikan Semua Tantangan
TRIBUN-VIDEO.COM - Abda berhasil menyelesaikan tantangan song association bersama jurnalis tribunnews.com Saradita Oktaviani.
Ia menyanyikan lagu dengan kata night
Serta menyanyikan lagu dari Pharell Williams 'Happy' dari kata happy.
Lalu bernyanyi lagu Britney Spears 'Toxic' dari kata toxic.
Baca: Memulai Karier Baru dengan Nama Abda, Ingin Dikenal sebagai Musisi dengan dari Karya Sendiri
Baca: Arti Penggemar Bagi Abda: Mereka Adalah Alasan Aku Berkarya, Tanpa Mereka Aku Bukan Siapa-siapa
Abda menyanyikan lagu milik Labrinth berjudul 'Jealous' dari kata hard.
Terakhir ia menyanyikan lagu dari kata only.
Simak selengkapnya pada video di atas. (Tribun-Video.com/Dharma Aji)
# Pharrell Williams # Britney Spears # penyanyi
Video Production: Dharma Aji Yudhaningrat
Sumber: Tribun Video
To The Point
Penyanyi Dangdut Muda Asal Jember Laporkan Pemilik Karaoke atas Pelecehan Seksual di Kamar Mandi
5 hari lalu
Selebritis
Inul Ungkap Hal Mistis saat Tahlilan 7 Hari Titiek Puspa: Cium Aroma Melati dan Wangi Parfum Eyang
Sabtu, 19 April 2025
viral
GEGER Cuitan Penyanyi Asal AS Azealia Banks Sebut Indonesia Tong Sampah Dunia, Samakan dengan India
Senin, 14 April 2025
Kilas Peristiwa
Kilas Peristiwa: Penyanyi Alda Risma Tewas Mengenaskan, Kekasih Tega Menyuntikan Cairan Psikotropika
Jumat, 11 April 2025
Selebritis
Akui Siap Dipanggil Tuhan, Titiek Puspa Sempat Beri Firasat Ini sebelum Meninggal Dunia
Jumat, 11 April 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.