Artis Terjerat Narkoba
Artis Naufal Samudra Ditangkap Kembali atas Kasus Dugaan Penyalahgunaan Narkoba
TRIBUN-VIDEO.COM - Bukan kali pertama, aktor sekaligus penyanyi, Naufal Samudra Weichert kembali terjerat kasus narkoba.
Ya, Polda Metro Jaya telah menangkap seorang artis karena dugaan penyalahgunaan narkoba.
Hal ini konfirmasi oleh AKBP Doni Alexander Subdit II Ditresnarkoba Polda Metro Jaya saat dihubungi awak media, Jumat (7/1/2022).
Baca: Naufal Samudra Kembali Ditangkap terkait Dugaan Kasus Narkoba, Polisi: Masih Diperksa
"Naufal Samudra di amankan ya. Masih diperiksa ya," ungkap Doni Alexander.
"Kaitan LP yang pernah ditangkap Dit Narkoba PMJ ya," lanjutnya.
Sementara, sang kekasih Dinda Kirana yang juga dikabarkan tersandung kasus narkoba tidak diamankan kepolisian.
Baca: Begini Nasib Dinda Kirana setelah Sang Kekasih Naufal Samudra Ditangkap Terkait Narkoba
"Dinda Kirana tidak ikut diamankan," kata Doni.
Ibunda Naufal Samudra enggan berbicara mengenai hal ini.
"Nanti aku klarifikasi ya, maaf," ucap Lenny, ibunda Naufal saat dihubungi melalui sambungan telepon.(*)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Naufal Samudra Tertangkap Lagi, 2 Tahun Lalu Akui Menyesal, Ini Jejak Kasus Narkoba yang Menjeratnya
# Naufal Samudra # Naufal Samudra terjerat narkoba # Polda Metro Jaya # Dinda Kirana # kasus narkoba
Video Production: ilhamrefiantomalik
Sumber: Tribunnews.com
tribunnews update
Polda Metro Jaya Tangkap Puluhan Preman Ngaku Ormas di Jakbar, Ada dari Ormas Grib Jaya hingga FBR
17 jam lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
Respons Podcaster Michael Sinaga seusai Diperiksa Polisi Buntut Pelaporan Ijazah Palsu Jokowi
18 jam lalu
Live Update
Penampakan 22 Preman Berkedok Ormas Dibekuk Polda Metro Jaya, Lakukan Aksi Pungli ke Pedagang
18 jam lalu
Live Update
Live Update Sore: Polda Metro Ringkus 22 Preman Berkedok Ormas, Adik Bunuh Kakak Gegara Makanan
20 jam lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.