Review Harga Terbaik
REHAT: Kawasaki D-Tracker Dibanderol Mulai Rp 30 Jutaan, Cek Harga Terbaru per Akhir November 2021
TRIBUN-VIDEO.COM - Penggemar motor trail terutama pabrikan Kawasaki, ada rekomendasi motor trail buat sobat Tribunjualbeli yaitu D-Tracker.
Motor trail pabrikan asal Jepang ini banyak digandrungi oleh anak muda di Tanah Air. Kalau sobat Tribunjualbeli kepengen beli motor trail ini, kita cek harga terbarunya.
Dikutip dari Blog.tribunjualbeli.com, salah satu pabrikan yang memiliki produk motor trail papan atas adalah PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI).
Apalagai motor trail Kawasaki D-Tracker ini, termasuknya banyak digandrungi oleh anak muda di Tanah Air.
Kawasaki D-Tracker 150 cc ini ada dua pilihan versi yang bisa sobat Tribunjualbeli pilih.
Ada versi Standar dan versi SE dengan harga yang berbeda.
Kedua versi tersebut sama-sama dibekali mesin satu silinder berkapasitas 144 cc SOHC berpendingin udara.
Mesin tersebut diklaim mampu menghasilkan tenaga 11 dk di 8.000 rpm dan torsi 11,3 Nm di 6.500 rpm.
Baca: REHAT: Pilihan Motor Listrik Karya Anak Bangsa di IEMS 2021, Ada Gesits hingga Smoot
Baca: REHAT: Motor Scooter 2 Seater Honda ADV 150 Terbaru Harganya Mulai Rp 30 Jutaan
Kalau sobat Tribunjualbeli kepengen beli Kawasari D-Tracker terbaru ini, simak harga terbaru motor trail ini di bulan November 2021 ini.
Kawasaki D-Tracker SE MSRP Rp 34,7 juta.
Kawasaki D-Tracker SE MSRP Non-ABS Rp 36,9 juta.
Kawasaki D-Tracker X MSRP Non-ABS Rp 65,7 juta.
Ohiya, harga yang udah Tribunjualbeli sebutkan tadi sesuai dengan OTR Jakarta.
Harga ini diambil dari laman resmi Kawasaki Motor Indonesia.
(Tribun-Video.com)
Artikel ini telah tayang di Blog.tribunjualbeli.com dengan judul Cek Harga Terbaru Motor Trail Kawasaki D-Tracker OTR Jakarta, Per Akhir November 2021
# Review Harga Terbaik # Kawasaki D-Tracker 150 # Motor Trail
Reporter: Feba Fadhiliana
Video Production: Ananda Bayu Sidarta
Sumber: TribunJualBeli.com
Local Experience
Sensasi Mendaki Gunung Rinjani Pakai Motor Trail, Temukan Pesona Menakjuban Gunung Berapi
Senin, 25 Maret 2024
Live Update
Lantian Juan Resmi Keluar Sebagai Juara Umum Trial Game Dirt 2023, Berhasil Raih Juara di 2 Kelas
Senin, 6 November 2023
LIVE REPORT
LIVE: Menteri Pertahanan Prabowo Subianto Menyerahankan Sepeda Motor Traiil Listrik ke TNI AD
Kamis, 31 Agustus 2023
TRIBUNNEWS UPDATE
Cerita Paspampres Waswas sampai ke Ubun-ubun Saat Jokowi Telusuri Jalan Trans Papua Masuk Area OPM
Kamis, 27 Juli 2023
LIVE UPDATE
Diikuti Lebih dari 500 Peserta, Rabah Waluh 3 Adventure Trail Sukses Digelar di Balangan
Minggu, 21 Mei 2023
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.