LIVE UPDATE
Kilang Minyak Pertamina RU IV Cilacap Sudah Padam, Warga Terdampak Abu dari Asap Hitam Kebakaran
TRIBUN-VIDEO.COM - Terjadi kebakaran kilang minyak Pertamina RU IV Cilacap, Sabtu (13/11/2021) malam.
Pihak pertamina mengungkapkan kebakaran terjadi pada area 36 T102 yang merupakan bahan komponen pertalite dengan kapasitas 31.000 kilo liter.
Kobaran api sempat mengecil pada pukul 23.00 WIB, namun tepat pada dini harinya api kembali membesar dengan asap hitam pekat membumbung tinggi.
pada pukul 07.00 WIB pagi ini, kobaran api masih terlihat pada radius satu kilometer.
Baca: TRIBUNNEWS LIVE UPDATE SIANG: MINGGU 14 NOVEMBER 2021
Pada pukul 09.00 WIB api sudah kembali mengecil dan asap hitam juga tidak nampak lagi dan saat sekarang nampak foam atau busa-busa dari proses pemadaman yang berterbangan.
Sampai dengan saat ini pihak Pertamina masih belum bisa memastikan terkait penyebab pasti kebakaran.
Pihak pertamina memastikan untuk unit proses berjalan aman dan pasokan BBM tidak terganggu. (*)
# LIVE UPDATE # kilang minyak Pertamina # Cilacap # BBM # kebakaran
Videografer: Radifan Setiawan
Sumber: Tribun Jateng
Tribunnews Update
Purnawirawan TNI-Polri Dukung Prabowo, Rizal Fadillah Kaget Dipanggil Polisi soal Ijazah Jokowi
6 hari lalu
Local Experience
Misteri "Kebakaran Besar Setelah Mobil Ini Dicuci", Cerita Buaya Merah Mobil Pemadam di Solo
7 hari lalu
Tribun Video Update
Seusai Dilanda Kebakaran & Badai Pasir, Israel Kini Diterjang Banjir hingga Melumpuhkan Lalu Lintas
7 hari lalu
Live Update
Pilu!, Balita 6 Tahun Tewas Terbakar saat Kebakaran Rumah di Balikpapan, Korban Terjebak Api
7 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.