LIVE UPDATE
Polda Kepri Gagalkan Aksi Trafficking di Perairan Bintan, TKI Ilegal Akan Diselundupkan ke Malaysia
TRIBUN-VIDEO.COM - Subdit IV Direktorat Kriminal Umum (Ditkrimum) Polda Kepri menangkap sejumlah warga Bintan Utara, Kabupaten Bintan Provinsi Kepri.
Penangkapan ini berkaitan dengan pengiriman pekerja migran alias TKI secara Ilegal (trafiking) lewat perairan Bintan.
Saat menjalankan aksinya, para pelaku ini punya peran masing masing.
Saat pengungkapan, kelima tersangka tampak dihadirkan Lengkap berpakaian baju tahanan dengan tangan terborgol.
Kelima tersangka tampak menundukkan kepala.
Wadirkrimum menyampaikan ada 7 PMI yang menjadi korban para pelaku perdagangan manusia secara ilegal ini. (*)
# LIVE UPDATE # Polda Kepri # Bintan # pekerja migran
Sumber: Tribun Video
LIVE UPDATE
Mahasiswa Sorong Demo Desak Tuntaskan Deretan Masalah Krusial segera Diselesaikan Pemerintah
Jumat, 2 Mei 2025
LIVE UPDATE
Netanyahu Diamuk Keluarga Sandera seusai Sebut Habisi Hamas Lebih Penting Daripada Bebaskan Tawanan
Jumat, 2 Mei 2025
LIVE UPDATE
Tahanan Anak Binaan LPKA Palu Peringati Hardiknas 2024, Motivasi Kesempatan Kedua untuk Masa Depan
Jumat, 2 Mei 2025
LIVE UPDATE
Seusai Dilanda Banjir, Warga Pakowa Manado Lakukan Pembersihan Rumah: Kami Butuh Air Bersih
Jumat, 2 Mei 2025
LIVE UPDATE
May Day, Buruh & Massa Palangka Raya Sampaikan 11 Kritik Tajam Situasi Ketenagakerjaan di Kalteng
Jumat, 2 Mei 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.