Kamis, 15 Mei 2025

Iduladha 2021

Takbir Akbar Hari Raya Iduladha 1442 Hijriah bersama Presiden Jokowi dan Wapres Maruf Amin

Senin, 19 Juli 2021 20:14 WIB
Tribun Video

TRIBUN-VIDEO.COM - Menyambut Hari Raya Idul Adha 1442 H yang jatuh pada tanggal 20 Juli 2021, Presiden mengajak seluruh masyarakat untuk bersyukur, bertahmid dan bertakbir bersama secara virtual.

Untuk itu kami meminta kepada seluruh pengelola media penyiaran (radio dan relevisi) untuk memperluas gema Takbir Akbar Hari Raya Idul Adha 1442 H kepada seluruh lapisan masyarakat dengan menyiarkannya secara serempak melalui seluruh kanal media yang dimiliki.

Acara Takbir Akbar Hari Raya Idul Adha 1442 H dilaksanakan di Istana Bogor pada hari Senin, 19 Juli 2021, mulai pukul 19.30 sampai dengan pukul 20.00 WIB, dan akan dibuka oleh Presiden RI Joko Widodo serta dilanjutkan tausiyah dari Wakil Presiden RI Ma’ruf Amin.

Simak selengkapnya pada video di atas. (*)

# Iduladha # Takbir Akbar Virtual # Presiden Jokowi

Baca: Tetapkan Iduladha Hari Ini, Jamaah Trareqat Naqsyabandiyah Salat di Aula Ponpes Darusshofa

Baca: Hasil Rapat Persiapan Iduladha 2021 di Kota Kendari, Warga Diminta Menunaikan Salat di Rumah

Editor: Sigit Ariyanto
Videografer: Ramadhan Aji Prakoso
Video Production: Fikri Febriyanto
Sumber: Tribun Video

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved