Super Game FPL
Super Game FPL: Potensi Ledakan Poin Double Gameweek 26
TRIBUN-VIDEO.COM - Seperti yang telah diketahui bahwa gameweek 26 dipastikan akan menjadi pekan paling meriah musim ini dimana ada 17 laga yang akan digelar dalam satu waktu mulai akhir pekan ini.
Tentu hal tersebut menjadi peluang bagi para manajer FPL untuk bisa mengoptimalkan skuatnya guna mendulang poin semaksimal mungkin guna mendongkrak overall ranking dunia maupun Indonesia.
Baca: Super Game FPL: Liverpool Game Over, Kegemilangan Gundogan & Strategi Gameweek 25
Penggunaan chip yang tepat memungkinkan bagi manajer FPL untuk mendulang poin maksimal pada momen double gameweek edisi kali ini.
Simak yuk diskusi seru bertemakan “Potensi Ledakan Poin Double Gameweek 26” dalam program #SuperGameFPL edisi pekan ini bersama Cak Juris (Indonesia’s Best FPL Manager Versi @FFScout) dan Muhamad Rizal (Manager of The Month Liga Super Game FPL Edisi Januari).(*)
Videografer: Radifan Setiawan
Video Production: Kharis Ardiyansah
Sumber: Tribunnews.com