Jumat, 23 Januari 2026

Dua Pria Baik Ini Selamatkan Nenek 89 Tahun Dari Sambaran Kereta Api

Jumat, 10 Maret 2017 22:44 WIB
Sumber Lain

TRIBUN-VIDEO.COM - Dilansir dari akun LiveLeak, dua pria ini telah menyelamatkan nenek yang berusia 89 tahun dari sambaran kereta api di New Jersey, Amerika Serikat.

Video ini diunggah oleh Juggernaut pada Jumat (10/03/2017).

Klarifikasi dari pihak berwenang, dua pria ini melihat seorang nenek mencoba untuk menyeberang rel kereta api, dua pria itu langsung bergegas menolong nenek itu karena kereta sudah melaju dekat dengan mereka.

Beruntungnya mereka berhasil menarik nenek itu dari jalur kereta api.

Belum diketahui siapa nama pria baik itu.

Simak videonya di atas.(*)

Tonton juga:

Bak Pembalap di Film! Mobil Berguling-guling di Pintu Keluar Terowongan

Nahas! Detik-detik Mobil Silver Terkubur Batu Bata

Editor: fajri digit sholikhawan
Reporter: fajri digit sholikhawan
Video Production: fajri digit sholikhawan
Sumber: Sumber Lain

Video TERKINI

© 2026 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved