Musik
Chord (Kunci) Gitar dan Lirik Lagu "Di Antara Kalian" - d'Masiv
TRIBUN-VIDEO.COM - Lagu "Di Antara Kalian" populer dibawakan oleh grup musik d'Masiv.
Berikut chord (kunci) gitar dan lirik lagu "Di Antara Kalian" dari d'Masiv:
(*)
Am
Ku akui ku sangat
Dm
Sangat menginginkanmu
F C G
Tapi kini ku sadar ku di antara kalian
Dm Em
Aku tak mengerti
F G
Ini semua harus terjadi
.
Am
Ku akui ku sangat
Dm
Sangat mengharapkanmu
F C G
Tapi kini ku sadar ku tak akan bisa
Dm Em
Aku tak mengerti
F G
Ini semua harus terjadi
.
Reff:
Dm G C F - Em
Lupakan aku… kembali padanya
Dm Em Am G
Aku bukan siapa-siapa untukmu
Dm G C F - Em
Ku cintaimu, tak berarti bahwa
Dm Em F
Ku harus memilikimu s'lamanya
.
(#)
Am G F
Aaa… aaa….
.
Kembali ke: (*), Reff
.
Musik: Am Dm F C G (2x)
.
Dm Em
Oo aku tak mengerti
F G
Ini semua harus terjadi
.
Kembali ke: Reff 2x, (#) 2x
Artikel ini telah tayang di TribunSolo.com dengan judul Chord Kunci Gitar dan Lirik Lagu Di Antara Kalian - DMasiv, Lupakan Aku Kembali Padanya
Sumber: TribunSolo.com
Musik
Lirik Lagu Lengkap Cinta Ini Membunuhku - D'Masiv: "Lelah Hati Ini Meyakinkanmu"
Selasa, 18 November 2025
Musik
Lirik Lagu Bahagia Sejak Pertama - D'MASIV: Hu Hu Hu.. Aku Tak Mau Lagi, Jalan dengan Yang Lain
Jumat, 30 Mei 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.