Gak Ruwet Gak Ribet
Cara Mudah Pakai HP Android sebagai Modem di Komputer
TRIBUN-VIDEO.COM - Halo Tribunners! Internet pada masa sekarang sudah menjadi kebutuhan sehari-hari.
Namun sangat menyebalkan jika kuota internet pada modem habis sehingga tidak bisa kita gunakan untuk browsing dan sebagainya.
Jika pada situasi mendesak, kita dapat menjadikan smartphone sebagai modem.
Nah Gak Ruwet Gak Ribet kali ini akan membahas cara menjadikan HP android sebagai modem dengan kabel USB.
Pertama, siapkan smartphone kamu, hubungkan HP Android ke komputer atau laptop menggunakan kabel USB.
Lalu, pilih wireless and networks pada HP Xiaomi atau Samsung.
Kemudian tunggu opsi USB Thetering hingga aktif.
Setelah itu aktifkan opsi USB Thetering.
lalu cek di komputer kamu apakah sudah terkoneksi dengan jaringan internet dari HP.
Mudah kan caranya? Selamat mencoba! (*)
Sumber: Tribunnews.com
Chord Kunci Gitar Lagu Anak Lanang - Yeni Inka : Kulo Nyuwun Pangestu
Selasa, 23 Januari 2024
Chord Kunci Gitar Babar Pisan Shinta Arsinta, Trending di Youtube
Selasa, 23 Januari 2024
Lirik Lagu Pupusing Nelongso - Happy Asmara Feat Hasan Toys : Wes Kadung Mati Rosoku
Selasa, 23 Januari 2024
Chord Kunci Gitar Wirang Denny Caknan, Namung Masalah Tresno Tapi Kok Yo Loro
Minggu, 21 Januari 2024
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.