Musik
Chord (Kunci) Gitar dan Lirik Lagu Selamat Ulang Tahun - Jamrud
TRIBUN-VIDEO.COM - Berikut Chord (Kunci) Gitar dan Lirik Lagu Selamat Ulang Tahun - Jamrud
C Em
Hari ini hari yang kau tunggu
F G
Bertambah satu tahun usiamu bahagialah kamu
C Em
Yang kuberi bukan jam dan cincin
F G
Bukan seikat bunga atau puisi juga kalung hati
F C
Maaf bukannya pelit atau ga mau ngemodal dikit
F G
Yang penting aku beri padamu, doa setulus hati
Reff
F Fm C
Smoga Tuhan melindungi kamu
F C
Serta tercapai semua angan dan dan cita-citamu
F Fm C Am
Mudah-mudahan diberi umur panjang
D G C
Sehat selama-lamanya... Amin
(Selamat Ulang Tahun)
C F C F
Selamat Ulang Tahun... Happy Birthday...
Sumber: Tribun Video
Musik
Lirik Lagu Selamat Ulang Tahun - Diskoria, Laleilmanino & Andien: Tiup Lilin Kecilmu Bersama Doa
Jumat, 11 April 2025
HOT TOPIC
Anies Ucapkan Selamat Ultah ke Jokowi, Tepis Permusuhan Doakan Amanah Jalankan Tugas Jadi Presiden
Jumat, 21 Juni 2024
Musik
Lirik Lagu dan Kunci Chord Gitar Jamrud - Surti Tejo: Surti Menjerit Serentak Menutup Matanya
Rabu, 27 Maret 2024
Lirik Lagu
Lirik Lagu dan Kunci Chord Gitar Jamrud - Asal British: Kau Langsung Manyun Karna Musiknya Gak Funky
Kamis, 22 Februari 2024
Chord dan Lirik Lagu
Dari Kunci C, Chord Gitar Pelangi Di Matamu - Jamrud: Ada Yang Lain Di Senyummu
Jumat, 1 Desember 2023
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.