TRIBUNNEWS ON CAM
Sosok Erna Widyastuti, Warga Magetan yang Viral karena Tak Malu Membantu Ibunya Menyapu Jalan
TRIBUN-VIDEO.COM - Sosok wanita cantik asal Magetan yang tak malu menyapu jalan viral di media sosial.
Sosok wanita bernama Erna Widyastuti itu viral setelah fotonya diunggah oleh akun Facebook Humas & Protokol Setdakab Magetan pada 13 Juni 2020.
Humas & Protokol Setdakab Magetan membagikan empat foto Erna yang sedang menyapu jalan.
Dalam foto tersebut terlihat Erna mengenakan kaos hitam pendek dan celana jeans panjang.
Wanita berambut panjang inipun tetap mematuhi protokol kesehatan dengan mengenakan masker.
Ia membantu sang ibu memasukkan sampah ke dalam karung dan juga ikut menyapu jalanan.
Dalam keterangan yang dituliskan, Erna tak malu membantu ibunya bekerja sebagai penyapu jalan. (*)
Reporter: Nila
Video Production: Fikri Febriyanto
Sumber: Tribun Video
Regional
Pria Tua Babak Belur Diamuk Warga Magetan seusai Terciduk Curi Rokok, Pemilik Curiga Gerak-gerik
Minggu, 27 April 2025
Live Update
Pria ODGJ Ditemukan Membusuk di Kamar Rumah Buat Ibu Syok, Diduga Sudah Lebih dari Seminggu
Selasa, 22 April 2025
Live Update
Live Update Siang: 2 Perguruan Silat Tawuran usai Halalbihalal, Warga Gotong Keranda Lewati Sungai
Senin, 21 April 2025
Live Update
Seusai Halal Bi Halal, 2 Perguruan Silat Bentrok di Perbatasan Madiun-Magetan, 1 Kaca Mobil Pecah
Senin, 21 April 2025
Tribunnews Update
Deretan Fakta Tewasnya Sheila Amalia Mahasiswi UGM: Kondisi Jasad Membusuk saat Ditemukan di Parit
Selasa, 15 April 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.