TRIBUNNEWS ON CAM
Pengaruh Covid-19 bagi Janin Ibu Hamil yang Terpapar
TRIBUN-VIDEO.COM - Belum lama ini, kita mendengar kabar duka atas meninggalnya seorang perawat di RS Royal Surabaya akibat terpapar Virus Corona (Covid-19).
Perawat yang tengah mengandung empat bulan itu harus gugur akibat Covid-19 pada Senin (18/5/2020), lalu.
Dokter Spesialis Kandungan, dr Huthia Andriyana, Sp OG, mengatakan Covid-19 dalam masa kehamilan pasti akan berpengaruh.
Lebih lanjut, ia pun menerangkan mengenai seberapa besar pengaruh Covid-19 mengancam janin dalam kandungan ibu hamil yang terpapar virus ini.
Menurut Huthia, pada saat usia kehamilan memasuki trisemester pertama, sebenarnya belum ada data yang menunjukkan Covid-19 ini menyebabkan keguguran.
Lain halnya ketika kehamilan memasuki trisemester kedua atau di atas 14 minggu.
Pada usia sekitar trisemester kedua, Huthia menyebutkan, Covid-19 bisa menyebabkan persalinan prematur.
Simak video selengkapnya di atas!(*)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Perawat Hamil 4 Bulan Meninggal Akibat Covid-19, Dokter Jelaskan Ancaman Virus Corona Bagi Janin
Reporter: Widyadewi Metta Adya Irani
Video Production: Ananda Bayu Sidarta
Sumber: Tribunnews.com
Chord Kunci Gitar Lagu Anak Lanang - Yeni Inka : Kulo Nyuwun Pangestu
Selasa, 23 Januari 2024
Chord Kunci Gitar Babar Pisan Shinta Arsinta, Trending di Youtube
Selasa, 23 Januari 2024
Lirik Lagu Pupusing Nelongso - Happy Asmara Feat Hasan Toys : Wes Kadung Mati Rosoku
Selasa, 23 Januari 2024
Chord Kunci Gitar Wirang Denny Caknan, Namung Masalah Tresno Tapi Kok Yo Loro
Minggu, 21 Januari 2024
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.