LIVE UPDATE SPORT
Momen Ronaldo dan Mike Tyson Foto Bersama dalam Duel Tinju Jake Paul vs Tommy Fury di Arab Saudi
TRIBUN-VIDEO.COM - Cristiano Ronaldo terlihat menonton pertandingan tinju di Arab Saudi, dan bertemu dengan legenda tinju dunia, Mike Tyson.
Cristiano Ronaldo menonton duel tinju yang mempertemukan Jake Paul vs Tommy Fury yang digelar pada Senin (27/2/2023).
Ronaldo tidak hadir sendirian ke laga tinju tersebut, ia hadir bersama sang putra, Cristiano Ronaldo Junior.
Namun CR7 bukanlah satu-satunya bintang yang hadir di acara tersebut.
Baca: 3 Pemain Aboard Timnas U-20 Irak yang Bakal Sulitkan Timnas U-20 Indonesia di Piala Asia U-20 2023
Hadir pula legenda tinju kenamaan, Mike Tyson.
Mike Tyson dan Cristiano Ronaldo pun bersua dan berfoto bersama dalam event tersebut.
Gaya berbusana CR7 dan sang anak tampak berbeda dari Mike Tyson.
CR7 dan Ronaldo Junior memilih mengenakan setelah yang lebih santai atau non formal.
Tidak lupa, megabintang 38 tahun juga mengenakan kaca mata indoor.
Sementara Mike Tyson memilih menggunakan setelah lebih formal.
Ia mengenakan baju berkerah yang dibalut jas berwarna biru.
Walaupun begitu, keduanya ketiganya tampak senang bisa berfoto bersama.
Baca: Prediksi Skor Rans Nusantara vs Persebaya Liga 1 Tuntaskan Misi Balas Dendam seusai Kalah Dramatis
Sebagai informasi, sebelum event tinju itu berlangsung, kehadiran Cristiano Ronaldo sempat menjadi sebuah misteri.
(Tribun-Video.com)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Nonton Tinju di Arab Saudi, Cristiano Ronaldo Bertemu dan Foto Bareng Mike Tyson
# Ronaldo # Jake Paul # Tommy Fury # Mike Tyson # Cristiano Ronaldo
Video Production: yohanes anton kurniawan
Sumber: Tribunnews.com
Olahraga
Highlight Portugal Vs Irlandia (1-0) Kualifikasi Pildun 2026, Selecao Menang Meski CR7 Gagal Penalti
Senin, 13 Oktober 2025
Olahraga
GOL CRISTIANO RONALDO KE-946 Bawa Al Nassr Kalahkan Juara Bertahan Liga Arab Saudi Al Ittihad
Sabtu, 27 September 2025
Olahraga
Highlights Al Nassr Vs Ittihad (2-1) di Arab Saudi Super Cup, Cristiano Ronaldo Cs Otw ke Laga Final
Kamis, 21 Agustus 2025
Olahraga
Tak Masuk Nominasi Ballon D'or 2025, Cristiano Ronaldo Sebut Penghargaan Itu Fiktif
Sabtu, 9 Agustus 2025
Tribunnews Update
Ronaldo Rela Tahan Cedera demi Bela Timnas Portugal di UEFA Nations League, Singgung Tanggung Jawab
Senin, 9 Juni 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.