Live Update
Kaki Burung Merpati Kesayangan Bengkak Terlilit Ring, Pria Depok Panik Minta Tolong Damkar
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
Laporan wartawan, Tribunnews Depok - M Rifqi Ibnumasy
TRIBUN-VIDEO.COM - Seorang pria bernama Eki mendatangi Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar) dan Penyelamat Depok, UPT Pos Merdeka pada Selasa (11/11/2025).
Eki didampingi rekannya membawa seekor merpati berwarna kemerahan yang mengalami pembengkakan pada bagian kakinya.
Bahkan, kaki burung merpati tersebut sudah terluka karena ring cincin yang terpasang pada kakinya sudah tidak muat dan terlalu kecil.
Alhasil, Eki mempunyai inisiatif untuk meminta tolong ke damkar agar dapat melepaskan cincin tersebut pada kaki burung merpatinya.(*)
# burung merpati # Depok # Ring # Damkar
Reporter: Yustina Kartika Gati
Videografer: Rifqi Khusain
Video Production: Agilio OktoViasta
Sumber: Tribun depok
Terkini Metropolitan
Identitas Mayat Pria di Tol Jagorawi Diungkap, Ternyata Driver Ojol Asal Depok: Korban Pembunuhan?
4 hari lalu
Live Update
Fenomena Alam di Depok: Bunga Bangkai Tumbuh Subur Setinggi 50 Cm di Pekarangan Warga
4 hari lalu
Live Update
Keunggulan 8 Armada Baru Damkar Dilengkapi Teknologi Canggih Firedome dari BPBD Kota Tangerang
7 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.