Live Update
Dugaan Korban Bully Jadi Pelaku Bom di SMAN 72, Komnas PA Soroti Pengawasan dan Pencegahan Sekolah
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
Laporan wartawan, Tribun Jakarta - Bima Putra
TRIBUN-VIDEO.COM - Komisi Nasional Perlindungan Anak menyoroti pengawasan dan pencegahan kasus kekerasan di SMAN 72 Jakarta, Kecamatan Kelapa Gading.
Hal ini menyusul kasus seorang siswa di SMAN 72 Jakarta yang diduga melakukan peledakan di sekolah hingga mengakibatkan 96 korban luka pada Jumat (7/11/2025).
Dalam kasus di SMAN 72 Jakarta, Komnas PA menyoroti adanya dugaan bahwa terduga pelaku mengalami bully atau perundungan sehingga melakukan aksi peledakan di sekolah.(*)
# ledakan bom # SMAN 72 Kelapa Gading # bullying
Reporter: Yustina Kartika Gati
Videografer: Rifqi Khusain
Video Production: Agilio OktoViasta
Sumber: TribunJakarta
Terkini Nasional
Diam-diam Terduga Pelaku Ledakan SMAN 72 Dipindah ke RS Polri, Polisi: Ada 2 Penanganan Khusus
1 hari lalu
Terkini Nasional
Kondisi Korban Ledakan di Masjid SMAN 72 Jakarta, Kini Masih Dirawat di Rumah Sakit: Sudah Membaik!
2 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.