Live Update
Tangkap Pelaku Penembakan Pengacara di Tanah Abang, Polisi Ungkap Asal Usul Pistol FN 9 mm
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
Laporan wartawan, Warta Kota - Ramadhan LQ
TRIBUN-VIDEO.COM - Polda Metro Jaya mengamankan HD (37), seorang pelaku penembakan terhadap seorang pengacara di lahan kosong Jalan KH Mas Mansoer, Tanah Abang, Jakarta Pusat, Selasa (28/10/2025).
Mengenai senjata yang digunakan, Kasubdit Jatanras menjelaskan, senjata jenis FN kaliber 9 mm tersebut diperoleh tersangka dari seorang warga negara Timor Leste bernama A pada Januari 2025 di Nusa Tenggara Timur.
Diketahui motif penembakan tersebut ditengarai konflik lahan.
# penembakan # pengacara # Tanah Abang
Reporter: Yustina Kartika Gati
Video Production: Rifqi Khusain
Sumber: Warta Kota
Selebritis
Raffi Ahmad Ditagih Honor Rp 250 Juta oleh Mantan Kuasa Hukum Kasus Narkoba 2013
1 hari lalu
LIVE UPDATE
Tembak Mati Hansip di Cakung, Pelaku Ditangkap saat hendak Kabur di Pelabuhan Bakauheni Lamsel
2 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.