Live Update
Siap Jadi ASN, 3.645 Calon PPPK di Ternate Antre Urus Surat Bebas Narkoba di BNN
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
Laporan wartawan, Tribun Ternate - Randi Basri
TRIBUN-VIDEO.COM - Sebanyak 3.645 calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja atau (PPPK) Pemerintah Kota Ternate menyerbu kantor Badan Narkotika Nasional Maluku Utara untuk mengurus surat keterangan bebas narkoba.
Selain pengurusan di kantor BNN, antrean panjang juga terlihat di pelayanan SKCK Polres Ternate dan surat kesehatan sehat di RSUD Chasan Boesoirie.
Reporter: Linda Pancaningrum
Video Production: Rifqi Khusain
Sumber: Tribun Video
Live Tribunnews Update
LIVE: Bupati Aceh Singkil Tak Pecat JS PPPK yang Cerikan Istri Usai Terima SK, Kini Diminta Rujuk
Minggu, 26 Oktober 2025
Tribunnews Update
Bupati Aceh Singkil Tak Pecat JS PPPK yang Cerikan Istri seusai Terima SK, Kini Diminta Rujuk
Minggu, 26 Oktober 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.