Live Update
Gubernur NTT Ajak Siswa SRMP 19 Kupang Bentuk Karakter Disiplin dan Pantang Menyerah di Asrama
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
Laporan wartawan, Pos Kupang - Novan Demon PakuĀ
TRIBUN-VIDEO.COM - Gubernur NTT Melki Laka Lena mengajak para siswa Sekolah Rakyat Menengah Pertama (SRMP) 19 Kupang untuk menjadikan kehidupan asrama sebagai tempat membentuk karakter disiplin dan pantang menyerah.
Pesan ini disampaikannya saat menghadiri pembukaan peringatan HUT ke-80 RI yang digelar Kementerian Pekerjaan Umum melalui Satuan Kerja Pelaksanaan Prasarana Strategis NTT, Jumat (8/8/2025), di Halaman UPT Kementerian Sosial Sentra Efata, Jalan Timor Raya Naibonat.
# Gubernur NTT # Melki Laka Lena # SRMP 19 Kupang # Sekolah Rakyat
Reporter: Linda Pancaningrum
Video Production: Rifqi Khusain
Sumber: Pos Kupang
Live Update
Warga Elar Selatan Mengeluh, Minta Gubernur NTT Perhatikan Jalan Provinsi Rusak Berat 26 Km
7 hari lalu
Nasional
INI EVALUASI JOKOWI soal Kinerja 1 Tahun Prabowo-Gibran, Soroti Kasus MBG hingga Sekolah Rakyat
Senin, 20 Oktober 2025
Live Update
Menko AHY Tinjau Sekolah Rakyat di Lampung, Siapkan Lhaan Permanen & Janji Kawal Pembangunan
Rabu, 15 Oktober 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.