Live Update
Lahan Pertanian Retak-retak Akibat Kekeringan di Sukagalih Jonggol, Warga Gagal Tanam Bibit Padi
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
Laporan wartawan, Tribunnews Bogor - Ammar
TRIBUN-VIDEO.COM - Kekeringan melanda wilayah Desa Sukagalih, Kecamatan Jonggol, Kabupaten Bogor, Jawa Barat pada musim kemarau ini.
Akibat kekeringan tersebut sektor pertanian yang menjadi mata pencaharian warga setempat menjadi terdampak.
Hal itu dikarenakan lahan pertanian yang biasa ditanami padi mengering hingga tidak bisa menanam bibit padi.
# kekeringan # Sukagalih # Jonggol # Gagal panen
Reporter: Linda Pancaningrum
Video Production: Januar Imani Ramadhan
Sumber: Tribunnews Bogor
Live Update
Petani Malawele & Malasom Sorong Gagal Panen, Banjir Tak Surut Dampak Normalisasi Kali Belum Tuntas
Minggu, 21 September 2025
Live Update
Picu Gagal Panen akibat Longsor Sampah di TPA Galuga Bogor, Petani dan Warga Mengalami Kerugian
Rabu, 13 Agustus 2025
Live Update
Petani di Jambi Keluhkan Kesulitan Air untuk Aliri Ladang, Sumur Mulai Kering Akibat Musim Kemarau
Senin, 4 Agustus 2025
TRIBUNNEWS UPDATE
Penampakan Gunung Legendaris Alpen yang Kini Kering dan Gersang Akibat Gelombang Panas Bumi
Kamis, 17 Juli 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.