Live Update
Ketua NPCI Kabupaten Jayapura Dorong Atlet Disabilitas Setempat Harus Berdaya Supaya Bisa Mandiri
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
Laporan wartawan, Tribun Papua - Putri Nurjanah Kurita
TRIBUN-VIDEO.COM - Rapat kerja National Paralympic Committee Indonesia (NPCI) Kabupaten Jayapura berlangsung di salah satu hotel di Sentani, Distrik Sentani, Papua Jumat (9/5/2025).
Ketua NPCI Kabupaten Jayapura Renaldy Tokoro mengatakan, dalam raker tersebut membahas program untuk mempersiapkan atlet pelajar.
Renaldy menekankan atlet disabilitas harus diberdayakan agar mereka bisa mandiri. (*)
# National Paralympic Committee Indonesia # NPCI # Atlet Disabilitas # Jayapura
Reporter: Linda Pancaningrum
Video Production: Agilio OktoViasta
Sumber: Tribun Papua
Live Update
Gubernur Papua Berhentikan Direktur RSUD Dok II Karena Pelayanan Kacau Pasca Sidak
16 jam lalu
Live Update
7 Perguruan Tinggi di Jayapura Ikuti Lokakarya Penguatan Sistem Penjaminan Mutu Internal
3 hari lalu
Live Update
Usung Misi Perlindungan Manusia dan Hutan Adat Papua, Pemuda Adat Deklarasi Sira Raja Ampat
5 hari lalu
Regional
Asrama RPM SIMAPITOWA Jayapura Rampung Dibangun Kini Peletakan Batu Pertama: Perjuangan Mahasiswa
Senin, 27 Oktober 2025
Live Update
Upaya Tingkatkan Ekonomi, Pemkab Jayapura Komitmen Produk Lokal bakal Masuk Supermarket
Jumat, 24 Oktober 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.