Live Update
Siswa SMK 10 Medan Marah hingga Blokir Jalan Buntut Gagal SNBP, Humas Bantah Beri Ancaman
Laporan wartawan Tribun Medan - Annisa
TRIBUN-VIDEO.COM- Sebanyak 140 Siswa kelas XII Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri 10 Medan kembali menggelar aksi unjuk rasa.
Kali ini, 140 siswa tersebut menggelar aksi unjuk rasa di depan sekolahnya jalan Cik Diktiro Medan.
Mereka menggelar unjuk rasa karena tidak bisa mengikuti jalur Seleksi Nasional Berbasis Prestasi (SNBP) karena kelalaian sekolah dalam melakukan input data ke Pangkalan Data Sekolah dan Siswa (PDSS).
Beragam sindiran pun disorakkan oleh seratusan siswa yang menggelar unjuk rasa ini.
"Kepsek (Kepala Sekolah) kabur," ucap siswa kelas XII berulang kali. (*)
Reporter: Yustina Kartika Gati
Video Production: Agilio OktoViasta
Sumber: Tribun Video
Live Update
Laka Lantas di Medan-Banda Aceh L-300 Hilang Kendali dan Hantam Truk Tronton, Penumpang Luka-Luka
Selasa, 28 Oktober 2025
Tribunnews Update
Polisi Ringkus 3 Anggota Geng Motor Pembunuh David Nainggolan di Medan, Korban Ditikam di Perut
Senin, 27 Oktober 2025
Tribunnews Update
LIVE: Polisi Ciduk 3 Anggota Geng Motor Pembunuh David Nainggolan di Medan, Sempat Kabur ke Tangsel
Senin, 27 Oktober 2025
Local Experience
Sensasi Bakso Pedas yang Menusuk Seperti Pentol, Raih Sukses di Kalangan Anak Muda
Senin, 27 Oktober 2025
Regional
Nasib Dua Debt Collector Babak Belur Dikeroyok Warga gegara Nekat Tarik Paksa Mobil di Kota Medan
Kamis, 23 Oktober 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.