Kamis, 8 Januari 2026

TRIBUNNEWS UPDATE

Sosok Sutopo, Doni Monardo, Yurianto BNPB yang Dikenang Netizen

Jumat, 5 Desember 2025 18:34 WIB
Tribunnews.com

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM- Rekam jejak tiga tokoh kebencanaan Indonesia Sutopo Purwo Nugroho, Doni Monardo, dan Achmad Yurianto.

Di media sosial ketiga nama itu sedang menjadi sorotan. Netizen menuliskan kerinduan kepada Sutopo, Doni Monardo, dan Yurianto.

Baca: Dukung Penanganan Banjir Sumbar, PMI Blora Turunkan Petugas dan Mobil Tangki Bersama Tim Jawa Tengah

Ketiga nama itu merupakan orang yang paling sering muncul saat bencana melanda Indonesia. Mulai dari tsunami, Covid-19 hingga gempa bumi.

Mereka bertugas di Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB).

BNPB adalah lembaga pemerintah yang bertugas khusus menangani penanggulangan bencana di Indonesia, sehingga selalu terkait langsung dengan setiap peristiwa bencana.

(Tribun-Video.com/Tribunnews.com)

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Rekam Jejak 3 Tokoh: Sutopo, Doni Monardo, Yurianto, dan Perjuangan di Tengah Bencana, 

Editor: Okwida Kris Imawan Indra Cahaya
Reporter: Yustina Kartika Gati
Video Production: Okwida Kris Imawan Indra Cahaya
Sumber: Tribunnews.com

Tags
   #BNPB   #tokoh   #sosok

Video TERKINI

© 2026 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved