Regional
Nganjang Ka Madrasah oleh Polres Tasikmalaya Kota, Jadi Program Terobosan Baru Layanan Sidik Jari
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
Laporan wartawan, Tribun Priangan - Jaenal Abidin
TRIBUN-VIDEO.COM - Unit Identifikasi Satreskrim Polres Tasikmalaya Kota menggelar kegiatan program Nganjang Ka Madrasah yang berlangsung di MA Nurul Falah, Kecamatan Kawalu Kota Tasikmalaya, Jumat (14/11/2025).
Kegiatan layanan sidik jari ini menjadi salah satu program Nganjang Ka Madrasah yang diinisiasi Polres Tasikmalaya Kota dengan sasaran pelajar kelas 3 madrasah Aliyah (MA).
Selain itu, program ini menjadi terobosan baru yang dilakukan Polres Tasikmalaya Kota dibawah pimpinan Kapolres AKBP Moh Faruk Rozi bekerjasama dengan perkumpulan guru madrasah (PGM) Kota Tasikmalaya. (*)
#PolresTasikKota #LayananSidikJari #NganjangMadrasah #Pelajar #Tasikmalaya #KotaTasikmalaya #JawaBarat
Reporter: Nurma Aisyah
Video Production: Rifqi Khusain
Sumber: Tribunnews.com
Viral di Medsos
Sok Jagoan! Murid MTs Rekam dan Tantang Guru saat Dinasehati, Tak Terima Ditegur Bolos: Saya Bayar!
3 hari lalu
TRIBUNNEWS UPDTAE
Pelaku Pembunuhan Guru PPPK di OKU Ditangkap di Rumah Orangtua, Terungkap Motif Gegara Panik
3 hari lalu
TRIBUNNEWS UPDTAE
LIVE: Terungkap Hubungan AKBP B dan Dosen Untag | Terduga Pelaku Pembunuh Guru PPPK OKU Ditangkap
3 hari lalu
Live Update
11 Bulan Gaji Guru TK Tak Dibayar, setelah Ngadu ke DPRD Bangka Barat: Bulan Depan Terima Normal
3 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.