Sabtu, 22 November 2025

TRIBUNNEWS UPDTAE

Gencatan Senjata Jalur Gaza Makin Rapuh, Komandan Batalyon Hamas Tewas Diserang Militer Israel

Kamis, 20 November 2025 22:35 WIB
Tribunnews.com

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Gencatan senjata di Gaza diduga saat ini masih rapuh.

Komandan senior Hamas, Imad al-Salem diketahui tewas dalam serangan militer Israel di sebuah gedung di Kota Gaza.

Baca: LIVE: Menkeu Purbaya Tolak Legalkan Thrifting | Erupsi Semeru Ratakan Satu Desa di Lumajang

Baca: Ammar Zoni Minta Kamelia Temui Irish Bella, Sempat Ingin Sampaikan Pesan Lewat Aditya, Ada Apa?

Badan Pertahanan Sipil Gaza melaporkan bahwa serangan juga menewaskan sekitar 22 warga sipil.

"Sementara 10 orang lainnya tewas dalam serangan lain Israel di selatan Jalur Gaza, sekitar Khan Younis," kata Badan Pertahanan Sipil Gaza.  (Tribun-Video.com)

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Gencatan Senjata Rapuh, Israel Tewaskan Komandan Batalyon Hamas, Bantai 22 Warga Sipil di Kota Gaza,

Program: Tribunnews Update
Host: Nurma Aisyah
Editor Video: Ramadhan Aji Prakoso
Uploader: Ramadhan Aji Prakoso

# gencatan senjata # Jalur Gaza # Hamas # Militer Israel

Editor: Ramadhan Aji Prakoso
Reporter: Nurma Aisyah
Video Production: Ramadhan Aji Prakoso
Sumber: Tribunnews.com

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved