Regional
Laka Maut Tol Cipali, Korban Dirawat di RS Abdul Radjak Purwakarta: 5 Meninggal, 15 Cedera Berat
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
Laporan wartawan, Tribun Jabar - M Deanza Falevi
TRIBUN-VIDEO.COM - Kepala IGD RS Abdul Radjak Purwakarta, Minaldi Nurgono, membeberkan kondisi terkini para korban kecelakaan maut di Tol Cipali KM 72B yang mengakibatkan puluhan orang luka-luka dan lima orang meninggal dunia pada Selasa (18/11/2025) kemarin.
Hingga Rabu (19/11) pagi, total 15 pasien masih menjalani perawatan, sementara sebagian lainnya sudah diizinkan pulang. (*)
#BelasanKorban #KecelakaanMaut #TolCipali #Cipali #RSAbdulRajak #Purwakarta #JawaBarat #KorbanDirawat #KecelakaanCipali #PerawatanKorban
Reporter: Yustina Kartika Gati
Videografer: Agilio OktoViasta
Video Production: Rifqi Khusain
Sumber: Tribunnews.com
TRIBUNNEWS UPDATE
Fakta Laka Maut Tol Cipali: Bus Agra Mas Tabrak 2 Bus & Minibus, Tak Ada Jejak Pengereman
2 hari lalu
Terkini Daerah
Kesaksian Korban Selamat Kecelakaan Maut Tol Cipali KM 72, Cerita Detik-detik hingga Tubuh Terlempar
2 hari lalu
Tribunnews Update
LIVE: Identitas 5 Korban Kecelakaan Maut 2 Bus di Tol Cipali KM 72, 2 di Antaranya Sopir dan Kernet
3 hari lalu
Tribunnews Update
Dua di Antara Korban Tewas Laka Maut di Tol Cipali KM 72 adalah Sopir dan Kernet Bus
3 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.