Jumat, 14 November 2025

Terkini Nasional

Memukau! Kunjungan ke Australia, Prabowo Tinjau Langsung Kapal HMAS Canberra Bersama PM Albanese

Kamis, 13 November 2025 11:31 WIB
Tribunnews.com

TRIBUN-VIDEO.COM - Presiden Prabowo meninjau langsung Kapal HMAS Canberra di Garden Island Naval Base, Australia, Rabu (12/11/2025).

Peninjauan kapal dimulai dari dek pertama yang menampilkan berbagai kendaraan taktis dan alat utama sistem persenjataan (alutsista) amfibi.

Dalam kesempatan itu, Presiden Prabowo juga mendengarkan penjelasan teknis tentang kemampuan helikopter tersebut dalam mendukung misi patroli dan penyelamatan di laut.

(*)

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Prabowo Tinjau Kapal HMAS Canberra Bersama PM Australia Albanese, Sempat Selipkan Candaan Ringan

# Anthony Albanese # PM Australia # Prabowo Subianto

Editor: Fitriana SekarAyu
Video Production: Titis TiaraDewi
Sumber: Tribunnews.com

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved