Rabu, 12 November 2025

LIVE UPDATE

Sepekan Solar Subsidi di SPBU Kayuagung OKI Kosong, Pengemudi Mengeluh Minta Pemerintah Beri Solusi

Rabu, 12 November 2025 18:55 WIB
Tribunnews.com

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

Laporan wartawan, Tribun Sumsel - Nando

TRIBUN-VIDEO.COM - Kelangkaan solar bersubsidi di jalur lintas Sumatra, khususnya di Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) dikeluhkan para pengemudi, Selasa (11/11/2025).

Tak hanya mobil pribadi, sopir truk angkutan barang menjerit kesulitan untuk mendapatkan bahan bakar.

Sebagian besar SPBU dilaporkan kehabisan stok dan belum menerima pengiriman baru.

Kelangkaan solar di OKI disebabkan pengiriman terhenti total selama satu minggu terakhir.(*)


#Kayuagung #OganKomeringIlir #SPBUKosong #SolarLangka #KrisisBBM #SopirTruk #PengendaraKeluhkanSolar #SPBUKayuagung #BeritaSumsel #KabarTerkini #BeritaHariIni #KelangkaanBBM

Editor: Alfin Wahyu Yulianto
Reporter: Yustina Kartika Gati
Video Production: Agilio OktoViasta
Sumber: Tribunnews.com

Tags
   #LIVE UPDATE

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved