TRIBUNNEWS UPDATE
SBY Peringatkan Potensi Perang Dunia III: Saya Jenderal, Mengerti Geopolitik, Peace and Security
TRIBUN-VIDEO.COM - Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mengingatkan potensi terjadinya Perang Dunia III di tengah meningkatnya ketegangan geopolitik global.
Ia menilai rivalitas kekuatan besar dan perlombaan persenjataan kini mengancam stabilitas dunia.
Hal ini disampaikan SBY dalam orasi ilmiah pada puncak Dies Natalis ke-65 dan Lustrum XIII Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS), di Graha ITS pada Selasa (11/11/2025).
"Sangat mungkin terjadi peperangan yang lebih besar. World War III sangat mungkin terjadi," kata SBY.
Sebagai mantan jenderal dan pemimpin negara, SBY mengaku memahami dinamika geopolitik dan keamanan internasional.
"Saya jenderal, saya ngerti geopolitik, saya ngerti hubungan internasional, saya mengerti peace and security," sambungnya.
Meski memperingatkan potensi perang besar, SBY tetap optimistis bahwa Perang Dunia III masih bisa dicegah.
"Saya termasuk barisan yang percaya perang dunia ketiga bisa dihindari. Can be prevented, can be avoided. If there is a will, there is a way. Tergantung para pemimpin dunia sekarang ini," pungkas SBY.
(Tribun-Video.com)
Baca: SBY Ingatkan Dampak Keserakahan Manusia, Krisis Iklim Bukan Takdir Alam: Setop Jadi Bangsa Serakah
Baca: SBY: 15 Tahun Lalu Saya Prediksi Ekonomi Indonesia Berkembang Pesat, Lihat Sekarang Terwujud di 2025
#SBY #SusiloBambangYudhoyono #PerangDunia3 #Geopolitik #PeaceAndSecurity #SBYWarning #SBYBlakblakan #PolitikGlobal #KeamananDunia #JenderalSBY #SBY2025 #IsuGlobal #PerangDuniaIII #AncamanPerang #BeritaInternasional #SBYWawancara #AnalisisGeopolitik #Indonesia #TokohNasional #BeritaTerkini
Reporter: Agung Tri Laksono
Video Production: Sekar KinasihBambang
Sumber: Tribunnews.com
TRIBUNNEWS UPDATE
SBY Ngaku Bisa Ramal Masa Depan Indonesia: Bukan Klenik Tapi Scientific, I Know Futurology
13 jam lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
Ketua Banggar Ingatkan Risiko Besar Redenominasi dan Soroti Pentingnya Sosialisasi sebelum 2027
13 jam lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
Ketua Banggar Nilai Redenominasi Rupiah Belum Mendesak dan Peringatkan Risiko Keresahan Publik
13 jam lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
SBY Ingatkan Dampak Keserakahan Manusia, Krisis Iklim Bukan Takdir Alam: Setop Jadi Bangsa Serakah
13 jam lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.