Senin, 10 November 2025

Local Experience

Mengenal Cakrabirawa, Pasukan Rahasia Pengawal Presiden Soekarno

Minggu, 9 November 2025 14:51 WIB
Kompas.com

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Pasukan Cakrabirawa menjadi cikal bakal dari Pasukan Pengamanan Presiden (Paspampres). 

Dikutip dari Kompas.com, sejarah Pasukan Cakrabirawa berawal dari Polisi Istimewa (Tokubetsu Keisatsu Tai), yaitu Pengawalan presiden yang ada sebelum Proklamasi Kemerdekaan Indonesia.

Pada awal 1945, Gatot Suwiryo sebagai pimpinan Polisi Macan, memindahkan anggotanya ke Pasukan Polisi Pengawal Pribadi Presiden (Tokomu Kosaku Tai) di bawah pimpinan Mangil Martowidjojo.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Sejarah Cakrabirawa, Pasukan Pengawal Presiden yang Terlibat G-30-S

Program: Local Experience
Editor Video : Untung Sofa Maulana

#localexperience #indonesia #sejarah #pasukanelit #soekarno #presiden #presidensoekarno #pengawal #cakrabirawa #shortsviral #gatotsuwiryo #polisi #shorts

Editor: Sigit Ariyanto
Video Production: Untung SofaMaulana
Sumber: Kompas.com

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved