Selasa, 28 Oktober 2025

Internasional

Netanyahu Tegas, Perang Gaza Tak Akan Selesai Sampai Hamas Menyerah & Melucuti Semua Persenjataannya

Senin, 20 Oktober 2025 08:26 WIB
Sumber Lain

TRIBUN-VIDEO.COM - Hamas menegaskan pihaknya belum mau memenuhi tuntutan pelucutan senjata yang diminta Israel demi menjaga keamanan Gaza selama masa transisi gencatan senjata.

Sementara itu Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu mengklaim bahwa perang di Gaza belum berakhir sebelum Hamas mau melucuti senjatanya.

Dilansir dari NDTV pada Minggu (19/10), Netanyahu menegaskan jika Hamas mau melucuti senjata maka perang bisa berakhir.

Baca: Israel Serang Rafah Gaza di Tengah Tuduhan Pelanggaran Gencatan Senjata, Hamas Balik Serang IDF

Baca: PM Israel Tegaskan Perang Gaza Belum Berakhir Meski Gencatan Senjata, Tunggu Hamas Lucuti Senjata

(NDTV)

https://www.ndtv.com/world-news/gaza-war-gaza-war-truce-war-in-gaza-not-over-until-hamas-disarms-israeli-pm-benjamin-netanyahu-9481250

Editor: Erwin Joko Prasetyo
Video Production: Dandi Bahtiar
Sumber: Sumber Lain

Tags
   #PM Israel   #Benjamin Netanyahu   #Palestina   #Gaza   #Hamas

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved