Selasa, 28 Oktober 2025

Tribunnews Update

Prabowo Optimis Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen Bisa Tercapai dengan Adanya Program MBG

Kamis, 16 Oktober 2025 10:05 WIB
Tribun Video

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Presiden Prabowo Subianto meyakini pertumbuhan ekonomi 8 persen sangat bisa dicapai karena pemerintahannya memiliki program Makan Bergizi Gratis (MBG).

Baca: Prabowo Blak-blakan Tolak Keluarga Ikut Proyek saat Jadi Menhan, Klaim Komitmen Bersih dari KKN

Hal ini dikatakannya saat menjawab pertanyaan Chairman dan Editor in Chief Forbes, Malcolm Stevenson Jr (Steve Forbes) dalam acara Forbes Global CEO Conference di Hotel St Regis, Jakarta Pusat, Rabu (15/10/2025) malam.

"Saya kira 8 persen sangat bisa dicapai, seperti yang sudah saya sebutkan, misalnya, bahkan dengan program makanan gratis," kata Prabowo dalam acara itu.

(TribunVideo.com) 

Editor: Danang Risdinato
Video Production: Muna Salsabila
Sumber: Tribun Video

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved