Kamis, 2 Oktober 2025

TRIBUNNEWS UPDATE

Buat PKS Riuh, Prabowo Blak-blakan Bocorkan Ada Kekuatan Besar yang Ingin Obrak-abrik Tatanan RI

Senin, 29 September 2025 13:43 WIB
Tribunnews.com

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Presiden Prabowo Subianto menyinggung soal adanya kekuatan besar yang ingin menggagalkan pemerintahannya memberantas korupsi.

Ia lantas mengungkap salah satu contoh dimana kerusuhan yang terjadi pada Agustus lalu.

Prabowo menilai, kerusuhan di tengah-tengah aksi damai menjadi salah satu contoh perlawanan dari kekuatan besar.

Baca: Bayang-Bayang Perang Dunia III, Prabowo Bongkar Ketakutan Besar Eropa saat Dunia Makin Menyeramkan

Baca: Prabowo Sebut PKS Salah Undang Dirinya: Di PBB Saja Saya Lupa Pukul-pukul Meja sampai Disindir Trump

Hal ini diungkapkan kepala negara dalam Musyawarah Nasional VI Partai Keadilan Sejahtera di Hotel Sultan, Jakarta Pusat, Senin (29/9/2025).

Prabowo mengaku mengantongi bukti keterlibatan kekuatan besar dalam kerusuhan yang berlangsung pada akhir Agustus 2025.

"Mungkin mereka terusik mungkin mereka sedang menyusun perlawanan dan kita terus investigasi, kerusuhan-kerusuhan beberapa saat lalu yang kita melihat indikasi ada keterlibatan kekuatan-kekuatan tertentu, untuk bikin gaduh menghentikan pembangunan dan kebangkitan ekonomi Indonesia," jelasnya.

(Tribun-Video.com)

Program: Tribunnews Update
Host: Tri Suhartini
Editor: Sekar Kinasih
Uploader: bagus gema praditiya sukirman

#Prabowo #PKS #TatananRI #PolitikIndonesia #KekuatanBesar #BlakBlakan #Konspirasi #MunasPKS

Editor: bagus gema praditiya sukirman
Reporter: Tri Suhartini
Video Production: Sekar KinasihBambang
Sumber: Tribunnews.com

Tags
   #PKS   #Prabowo   #Pidato   #perang

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved