Kamis, 22 Januari 2026

Gak Ruwet Gak Ribet

Tips Log Out Akun Gmail Lewat Perangkat Lain

Senin, 30 November 2020 14:58 WIB
Tribun Video

TRIBUN-VIDEO.COM - Hai Tribunners!

Gak Ruwet Gak Ribet akan membahas bagaimana cara log out dari akun Gmail di perangkat lain selain komputer atau smartphone.

1. Pertama Tribunners membuka aplikasi Gmail

2. Kemudian Tribunners scroll di bagian bawah kotak masuk Gmail dan pilih 'Detail' di sudut kanan bawah layar.

3. Setelah itu, Tribunners melihat semua aktivitas yang dilakukan oleh akun Gmail.

4. Terakhir, Tribunners klik 'Sign out of All Web Sessions' dan akun Gmail telah berhasil keluar.

Mudah bukan? Selamat mencoba Tribunners.

Simak video di atas! (Tribun-Video.com/April)

Sumber: Tribun Video

Video TERKINI

© 2026 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved