Polisi Ringkus Sopir Truk Fuso di Lampung Tengah setelah Sebelumnya Kabur seusai Tabrak 2 Motor

Editor: Dyah Ayu Ambarwati

Reporter: Linda Pancaningrum

Video Production: Rifqi Khusain

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

Laporan wartawan, Sriwijaya Post - Choirul
TRIBUN-VIDEO.COM - Kecelakaan maut yang melibatkan satu unit truk fuso dan dua sepeda motor terjadi di Jalan Lintas Tengah Sumatera, Desa Kota Baru Selatan, Kecamatan Martapura, Kabupaten OKU Timur , pada Senin, 28 April 2025, sekitar pukul 11.30 WIB.

Setelah upaya penyelidikan dari Sat Lantas Polres OKU Timur sopir yang sempat kabur akhirnya berhasil ditangkap.

# sopir truk # kecelakaan # OKU Timur

Sumber: Sriwijaya Post
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda