Jadi Momen Bersejarah! Suku Afsya Bagikan Cara Merawat Eksistensi dalam Festival Hutan Adat Papua

Editor: Dyah Ayu Ambarwati

Reporter: Putri Dwi Arrini

Video Production: Rifqi Khusain

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

Laporan wartawan, Tribun Sorong - Safwan Ashari
TRIBUN-VIDEO.COM - Festival Hutan Adat Papua resmi digelar di Kampung Bariat, Distrik Konda, Kabupaten Sorong Selatan, Papua Barat Daya, Selasa (22/4/2025).

Kegiatan ini bertepatan dengan peringatan Hari Bumi Internasional, menjadikannya momen bersejarah bagi masyarakat adat di wilayah tersebut. (*)

# Festival Hutan Adat Papua # Hari Bumi # Sorong

Sumber: Tribun papuabarat
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda