Patroli Gabungan di Tanjungpandan, Polres Belitung Amankan 30 Motor Diduga untuk Aksi Balap Liar

Editor: Dyah Ayu Ambarwati

Reporter: Putri Dwi Arrini

Video Production: Abdul Salim Maula Safari Thoyyib

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

Laporan wartawan, Pos Belitung - Dede Suhendar
TRIBUN-VIDEO.COM - Satuan Lalu Lintas dan Satuan Samapta Polres Belitung, menggelar patroli gabungan di kawasan rawan balap liar pada Rabu (5/3/2025).

Baca: Polresta Solo Tangkap 9 Remaja di Sumber Solo Gara-gara Modifikasi Sarung untuk Senjata Tawuran

Patroli dimulai sejak pukul 17.30 WIB dengan menyasar area Jembatan Bicong, Tanjungpandan , yang kerap dijadikan lokasi balap liar .

Hasilnya, petugas gabungan berhasil mengamankan 30 unit sepeda motor yang diduga digunakan dalam aksi balap liar tersebut. (*)

# patroli gabungan # Tanjungpandan # Tanjungpandan # balap liar

Sumber: Pos Belitung
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda