Rancangan APBK Gagal Dibahas, Sejumlah Anggota Dewan Marah, Pasak Ruang Kerja Ketua DPRK Langsa

Editor: Dyah Ayu Ambarwati

Reporter: Putri Dwi Arrini

Video Production: Rifqi Khusain

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

Laporan wartawan, Serambi News - Zubir
TRIBUN-VIDEO.COM - Pimpinan dan sejumlah anggota Dewan Perwakilan Rakyat Kota (DPRK) Langsa, Aceh pada Kamis (6/2/2025) pukul 16.00 sore menyegel pintu ruang Kerja Ketua DPRK Langsa, Melvita Sari, mereka menuding Ketua DPRK tidak menjalankan fungsinya. 

Baca: Kondisi Wanita Bersuami yang Dibakar Hidup-hidup Seusai Tolak Cinta Kenalan Pria, Luka Bakar 40%

Aksi penyegelan dilakukan 14 anggota DPRK Langsa dan 12 anggota dewan.

Penyegelan pintu masuk ruang kerja Ketua DPRK Langsa Melvita Sari dilakukan dengan cara memasang kayu lat ukuran kecil dan memakunya. (*)

# Anggota dewan # DPRK # Langsa # Aceh # Melvita Sari

Sumber: Serambi Indonesia
   #Anggota dewan   #DPRK   #Langsa   #Aceh   #Melvita Sari
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda