Bandara Lama Nabire Dihibahkan ke Pemprov Papua Tengah, Serah Terima Dilakukan di Kantor Gubernur

Editor: Alfin Wahyu Yulianto

Reporter: Putri Dwi Arrini

Video Production: Abdul Salim Maula Safari Thoyyib

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Bandara lama di Kabupaten Nabire, secara resmi telah dihibahkan untuk Pemprov Papua Tengah.

Penyerahan tersebut dibuat dalam bentuk penandatanganan berita acara.

Kemudian, proses ini dilaksanakan di Aula Kantor Gubernur Papua Tengah, Jalan Merdeka, Kabupaten Nabire.

Pj Gubernur Papua Tengah, Anwar Harun Damanik mengatakan, serah terima ini merupakan akumulasi dari rangkaian beberapa pertemuan mereka, yang dimulai dari tingkat staf hingga pimpinan, yaitu Pj Gubernur Papua Tengah, serta Menteri Perhubungan RI. (*)

#bandara #papuatengah #papua #pemprov

Sumber: Tribunnews.com
   #LIVE UPDATE
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda