Reaksi Ketua KPK soal Pernyataan Prabowo Maafkan Koruptor yang Kembalikan Uang Korupsi

Editor: bagus gema praditiya sukirman

Reporter: Maria Nanda Ayu Saputri

Video Production: Muhammad Ulung Dzikrillah

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Presiden Prabowo Subianto sempat memberikan pernyataan terkait peluang memberikan pengampunan terhadap koruptor yang mengembalikan uang korupsi. 

Terkait pernyataan tersebut, Ketua KPK Setyo Budiyanto buka suara. 

Ia menghargai dan mengapresiasi pernyataan Prabowo. 

Baca: Momen Prabowo Lantang Dukung Palestina hingga Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan Walk Out KTT D-8

Baca: Mayor Teddy Kerutkan Alis hingga Melotot Beberapa Delegasi KTT D-8 Keluar saat Prabowo Mulai Pidato

Setyo menyebut pernyataan yang disampaikan Prabowo harus diperhatikan lantaran masih bersifat umum. 

Pihaknya meyakini maksud pengampunan terhadap koruptor tak berlaku bagi semua perkara kasus tindak pidana korupsi. 

(Tribun-Video.com)

Program: Tribunnews Update
Host: Maria Nanda Ayu Saputri 
Editor Video: Muhammad Ulung
Uploader: bagus gema praditiya sukirman

Sumber: Tribunnews.com
   #Prabowo   #KPK   #koruptor   #korupsi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda