Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Hamas menganggap bahwa Israel bertanggung jawab atas nasib para sandera.
Dengan begitu, Hamas mengancam akan menetralisir sandera jika Israel melakukan operasi penyelamatan.
Baca: Lubang Ajaib Brigade Al-Qassam Ledakkan Tank-tank Israel, IDF Gosong Dilumat Api di Dalam Tank
Mengutip Al Arabiya pada (5/12), hal itu diutarakan sumber utama seusai melihat pernyataan Internal pada Rabu (4/12/2024).
Lebih jelasnya, Hamas mengatakan pihaknya memiliki informasi bahwa Israel bermaksud untuk melakukan operasi penyelamatan sandera yang serupa dengan yang dilakukannya di kamp Nuseirat di Gaza pada bulan Juni lalu.
Dengan begitu, Hamas mengancam akan "menetralisir" para tawanan jika tindakan tersebut terjadi.
Hamas telah merencanakan, jika itu terjadi maka operatornya tidak mempertimbangkan akibat apa pun.
Baca: Babak Baru Yaman & Irak: Gabung Bombardir Israel 48 Jam, 3 Area Vital Dirudal, Targetkan Kapal AS
Lantaran, Hamas menganggap Israel lah yang menjadi sosok yang bertanggung jawab atas semua nasib sanderanya.
Perlu diketahui, hingga kini tidak ada tanggapan langsung dari Israel terhadap pernyataan tersebut. (Tribun-Video.com)
Baca juga berita terkait di sini
Artikel ini telah tayang di Al Arabiya dengan judul Hamas threatens to ‘neutralize’ hostages if Israel launches rescue operation
# TRIBUN VIDEO UPDATE # sandera # Israel # Hamas # Palestina # Gaza
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.