Hasil Hitung Sementara Palembang Nyatakan Ratu Dewa-Prima Salam Unggul, Ucapan Selamat Menghampiri

Editor: Dyah Ayu Ambarwati

Reporter: Putri Anggun Absari

Video Production: Latif Ghufron Aula

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

Laporan wartawan, Tribun Sumsel - Rachmad Kurniawan
TRIBUN-VIDEO.COM - Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Palembang, Sumatera Selatan nomor urut 2, Ratu Dewa-Prima Salam teratas di Litbang Kompas.

Pada quick count sementara Litbang Kompas hingga pukul 18.03 WIB pasangan Ratu Dewa-Prima Salam memimpin dengan perhitungan suara lebih dari 47 persen. 

Baca: Kunjungi Jokowi di Solo seusai Pilkada, Cagub Jateng Ahmad Luthfi Berencana Temui Prabowo di Jakarta

Sementara itu, pasangan Yudha-Bahar di posisi kedua dengan 29 persen lebih.

Sedangkan Fitri-Nandriani berada di peringkat tiga dengan 23 persen lebih.

# quick count # Ratu Dewa-Prima # Pilkada 2024 # Palembang

Sumber: Tribun Sumsel
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda