Akui Bahahagia, Calon Wakil Wali Kota Tangerang Fadhlin Akbar Serahkan Hasil kepada Allah SWT

Editor: Dyah Ayu Ambarwati

Reporter: Yustina Kartika Gati

Video Production: Latif Ghufron Aula

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

Laporan wartawan, Tribun Tangerang - Nurmahadi
TRIBUN-VIDEO.COM - Calon Wakil Wali Kota Tangerang nomor urut 01, Fadhlin Akbar bersama sang istri, Gladia Febriana, ibu serta mertuanya menggunakan hak pilihnya di TPS 02, yang terletak di Kecamatan Pinang, Kota Tangerang, Banten, Rabu (27/11/2024). 

Baca: Cagub Jawa Barat Dedi Mulyadi Mencoblos di Pasawahan Purwakarta, Ungkap 9 Lokasi Jadi Lumbung Suara

Pantauan wartakotalive.com di lokasi, Fadhlin Akbar beserta keluarganya tampak tiba di TPS 02, sekira pukul 09.21 WIB.

Mengenakan kemeja putih, celana hitam panjang dan peci hitam, Fadhlin Akbar tampak bersalaman dan berfoto bersama warga, seraya memasuki TPS .(*)

# Pilkada 2024 # Fadhlin Akbar # Tangerang # Banten # TPS

Sumber: Tribun tangerang
   #Pilkada 2024   #Fadhlin Akbar   #Tangerang   #Banten   #TPS
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda