Detik-detik Keberhasilan Al-Quds Sergap Israel, 5 IDF Ditembaki saat Sembunyi, Bendera Dikibarkan

Editor: Tri Hantoro

Reporter: Maria Nanda Ayu Saputri

Video Production: Nur Rohman Urip

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

TRIBUN-VIDEO.COM - Brigade Al Quds kembali berhasil menyergap Pasukan Pertahanan israel (IDF) di Jabalia. 

Setidaknya lima tentara IDF ditembaki saat bersembunyi. 

Detik-detik penyergapan diunggah di Telegram pada Selasa (26/11) malam. 

Dinarasikan Al Quds menembak IDF menggunakan mortir. 

Di akhir video, seorang sersan dari Brigade Givati, Ron Afstein (19 ) tewas. 

Terlihat bendera Israel berkibar diselimuti asap pekat.

(Tribun-Video.com)

Baca: Pertempuran Jarak Dekat, Brigade Al Quds Pasang Alat Pledak Jebak IDF yang Ada di Kamp Jenin

Baca: 3 Tentara Israel Tewas Ditembak Brigade Al-Qassam dari Jarak Dekat, Dibantu Serangan Milisi Al-Quds

 

Sumber: Tribunnews.com
   #TRIBUNNEWS UPDATE   #Quds   #Israel   #IDF
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda