KPU Polman Musnahkan 710 Lembar Surat Suara Kelebihan Cetak dan Rusak di Pilkada 2024

Editor: bagus gema praditiya sukirman

Reporter: Sandy Yuanita

Video Production: Muhammad Ulung Dzikrillah

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Polewali Mandar (Polman), Sulawesi Barat (Sulbar) memusnahkan 710 lembar surat suara sisa kelebihan cetak dan surat suara rusak di Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024, Selasa (26/11/2024).

Pemusnahan berlangsung di halaman kantor KPU Polman Jl KH Hasyim Asy'ari, Kelurahan Pekkabata, Polman.

Baca: Cagub Gorontalo Gusnar Ismail Pilih Ikut TPS 4 di Dulomo Selatan untuk Gunakan Hak Pilihnya Besok

Baca: Diduga Curi TBS Kelapa Sawit, Oknum Brimob Polda Bangka Belitung Tembak Mati Terduga Pelaku

Lembaran surat suara ini dimusnahkan dengan cara dibakar, dibuatkan wadah dari baru bata merah.

KPU memusnahkan surat suara pemilihan bupati dan wakil bupati Polman sebanyak 474 lembar. (*)

Program: Live Update
Host: Sandy Yuanita
VP: Muhammad Ulung
Uploader: bagus gema praditiya sukirman

Sumber: Tribunnews.com
   #KPU   #pilkada   #Polewali Mandar
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda