Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Presiden Prabowo Subianto menemui Presiden Peru, Dina Boluarte di Istana Palacio de Gobierno di Lima, Peru pada Kamis (14/11/2024) siang waktu setempat.
Ketika pertemuan tersebut, lagu kebangsaan Indonesia Raya berkumandang.
Karpet merah tergelar di depan Istana Palacio de Gobierno.
Baca: Momen Prabowo Bertemu Menhan AS: Beri Solusi Dua Negara untuk Selasaikan Konflik Palestina
Baca: Gibran Akui Keteteran Ditinggal Prabowo ke Luar Negeri: Banyak Pekerjaan Dilimpahkan ke Saya
Kemudian tampak para prajurit berjajar dan memberikan sikap hormat ketika lagu Indonesia Raya berkumandang.
Berdasarkan pantauan Tribunnews.com, Presiden Prabowo tiba di Istana Palacio de Gobierno pukul 14.00 waktu setempat.
Ia didampingi Sekretaris Kabinet Teddy Indra Wijaya dan Menteri Luar Negeri Sugiono.(*)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Momen Lagu Indonesia Raya Berkumandang di Istana Palacio Peru, Presiden Prabowo Beri Salam Hormat
#PrabowoSubianto #IndonesiaRaya #IstanaPalacio #PresidenPrabowo #Peru #DiplomasiIndonesia #PertemuanPresiden #KunjunganPrabowo #LaguIndonesiaRaya #PresidenDinaBoluarte #KarpetMerah #PolitikInternasional #BeritaPeru #HubunganIndonesiaPeru
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.