Awal Bulan, Tentara Israel Tewas Meledak di Dalam Jip Hummer! Al Qassam Mendadak Muncul di Lubang

Editor: bagus gema praditiya sukirman

Reporter: Tri Suhartini

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Sebuah jip Hummer Zionis menjadi sasaran serangan RPG di timur Jabalia, di Jalur Gaza utara.

Dalam video yang diunggah perlawanan di Telegram terlihat sejumlah mujahidin Al-Qassam keluar dari sebuah lubang.

Baca: Nuklir Iran Jadi Sasaran Ambisi PM Israel Netanyahu, Hancurkan jadi Tujuan Utama Perang

Baca: Iran Nyatakan Siap Beri Serangan Balasan ke Israel, bakal Lebih Keras dan Buat Zionis Penuh Sesal

Mereka terlihat menargetkan kendaraan-kendaaran pasukan pendudukan.

Jip Hummer tersebut langsung meledak hebat setelah terkena luncuran senjata Brigade Al-Qassam.

(Tribun-Video.com)

Program: Tribunnews Update
Host: Tri Suhartini
Editor Video: Oktavian Dwi Kurniawan
Uploader: bagus gema praditiya sukirman

Sumber: Tribunnews.com
   #Israel   #Hamas   #Palestina   #Gaza
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda