Laporan wartawan Banjarmasin Post - Rifki Soelaiman
TRIBUN-VIDEO.COM - Ratusan mahasiswa Universitas Lambung Mangkurat (ULM) menggelar aksi demonstrasi besar-besaran.
Demonstrasi ini berlangsung di depan Gedung Rektorat ULM, Jumat (27/9/2024) dengan tuntutan terkait transparansi dan akuntabilitas di kampus mereka.
Baca: Puluhan Polisi Jerman Tangkap Anak yang Bawa Bendera Palestina saat Demo: Memalukan dan Pengecut
Baca: Sempat Sesumbar Ngaku Orang Kaya, Terungkap Ini Pekerjaan Orang Tua Vadel Badjideh Kekasih Lolly
Aksi dipimpin langsung oleh Ketua BEM ULM, Muhammad Syamsu Rizal, dan diikuti oleh mahasiswa dari berbagai fakultas. (*)
Program: Live Update
Host: Yustina Kartika Gati
Editor Video: Ika Vidya Lestari
Uploader: Ramadhan Aji Prakoso
# Teatrikal # ULM # akreditasi # Universitas Lambung Mangkurat
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.